Sunday, 20 April 2014

Membuat Resleting baju sederhana dengan CORELDRAW

Assalamu'alaikum sobat... kangen nih udah lama ga posting..



Kali ini kita akan coba membuat resleting baju dengn coreldraw.
oke langsung saja kita coba.

langkah pertama :
buatlah kotak dengan rectangle tools / F6




kemudian beri warna dengan fountain / F11












duplkat objek. dan posisikan seperti gambar berikut








select keduanya. klik group / ctrl + G


buka menu arrange - transformations - postion / ALT - F7
dan akan tampil menu di samping kanan.















duplikat objek secukupnya. ikuti langkah berikut :
klik kotak tengah bawah, trus klik menu apply to duplicate





















kemudian buat kepala resleting



caranya :

buat kotak dengan rectangle tools, kemudian beri warna abu-abu, dan lekukan ujung kotak dengan shape tools  seperti gambar dibawah.




















selanjutanya buat kotak lagi kemudian ujungnya di lekukan dengan shape tools dan beri warna dengan fountain seperti gambar dibawah.

\\








buat 2 objek. yaitu lingkaran dan kotak. kemudian letakan di tengah

















select ke 3 objek. kemudian klik menu trim.
dan hasilnya seperti gambar di bawah



















selanjutnya objek di tempelkan pada pbjek sebelumnya. dan buat kotak dengan rectangle tools  kemudian beri warna dengan fountain, dan letakan. seperti gambar di bawah











jadi deh :D

letakan objek diatas...















Nah sudah jadi. semoga bermanfaat

gimana komentar anda?

4 comments:

Aris Ramadhan said...

waduuh keren nih gan , bisa buat restleting buat tas atau jaket .. selalu berkarya gan hasilnya memuaskan :)
Semangart :)

Unknown said...

makasih udah berkunjung :D

Unknown said...

Keren Gan... (c)

Unknown said...

makasih udah berkunjung :D

Blog Teman

  • KEYAKINAN RESIGN - Memutuskan untuk mengundurkan diri dari perusahaan adalah sebuah pilihan, PR saya sekarang bagaimana caranya untuk mengembangkan Perusahaan WARUNGDIGITA...
    9 years ago
  • Smadav 9.6 Terbaru 2014 - *Smadav 2014 Rev. 9.6* : Penambahan database 223 virus baru, Perubahan tampilan utama Smadav 2014, Penyempurnaan proses instalasi Smadav, Penambahan teknik...
    10 years ago

Ingin Ganti Bahasa??

Followers